Berita Dunia Terkini Mancanegara

Matamatapolitik.com menghadirkan berbagai macam pilhan informasi dan berita dunia terkini yang tengah menjadi sorotan. Selain berita dari dalam negeri, website yang satu ini juga memberikan informasi perkembangan dunia. Sesuai dengan visi dan misinya yang ingin menjadi sarana atau jembatan bagi masyarakat Indonesia yang ingin mengetahui perkembangan dunia, website ini menjamin berita yang tersaji merupakan berita yang dapat dipercaya.

Berita dunia terkini yang tengah menjadi sorotan adalah kasus pemberian vaksin polio kadaluarsa yang diberikan pada 145 anak-anak di negara China. Terkait adanya kasus ini, setidaknya ada tiga pejabat kesehatan yang bertugas di tempat tersebut dicopot dari jabatannya saat ini. Selain berada dalam halaman utama website perintis media online yang memberikan referensi sumber berita terpercaya ini. Berita tersebut juga tengah ramai di beberapa website informasi lain seperti News Detik.com

Kasus pemberian vaksin kedaluwarsa yang terjadi di China ini terjadi setelah tahun lalu pemerintahan China berjanji akan mencegah agar skandal serupa tidak terulang. Pasalnya jika sampai terjadi maka akan memicu kekhawatiran publik. Pemerintah distrik Jinhu menyatakan jika setidaknya ada 3 pejabat kesehatan yang bertugas di wilayah tersebut telah dicopot jabatannya setelah kasus vaksin tersebut muncul awal pekan ini. Pemberian vaksin polio kedaluwarsa ini terjadi di Provinsi Jiangsu tepatnya di distrik Jinhu.

Awal terungkapnya kasus ini saat sepasang orangtua yang melihat batch pada kemasan vaksin polio telah melewati batas tanggal kedaluawarsa yang tercantum. Vaksin yang diberikan secara oral pada anak-anak di salah satu fasilitas kesehatan yang dikelola oleh pemerintahan distrik setempat ini menuai banyak kecaman. Vaksin yang diberikan memiliki tanggal kedaluwarsa tanggal 11 Desember 2018, sedangkan pemberin vaksin berlangsung pada beberapa pekan belakangan ini.

Pemerintahan setempat menyatakan jika ada setidaknya 145 anak yang menerima vaksin kedaluwarsa tersebut dalam kurun waktu 11 Desember 2018 hingga 7 Januari 2019. Menurut dinas kesehatan setempat, vaksin yang diberikan tidak memicu gangguan kesehatan yang merugikan masyarakat akan tetapi memiliki kemanjuran yang mulai berkurang.

Berita dunia terkini lainnya bisa Anda simak dengan mengunjungi laman matamatapolitik.com. Laman website perintis media online indonesia yang memberikan referensi website internasional yang telah diterjemahkan dalam Bahasa Indonesia ini memberikan kemudahan bagi masyarakat yang haus akan informasi perkembangan dunia.